Senin, 26 September 2016

Kewenangan dan Hak VOC dalam melaksanakan Tugas



VOC dipimpin oleh sebuah dewan yang beranggota 17 orang (de Heeren XVII) markas kedudukan dewan ini berkedudukan di amsterdam. Dalam melaksanakan tugasnya VOC memiliki kewenangan dan hak hak istimewa yakni

1. Melakukan monopoli perdagangan di wilayah antara tanjung harapan samapo dengan Selat Magelhaens
2. Membentuk angkatan perang sendiri
3. Melakukan peperangan
4. Mengadakan perjanjian dengan warga setempat
5. Mencetak dan mengeluarkan mata uang sendiri
6
Mengangkat pegawai sendiri
7. Memerintah di negeri jajahan.

VOC memiliki hak hak yang sangat luas VOC mampu membentuk angkatan perang sendiri dan boleh melakukan peperangan hal inilah yang menyebabkan VOC cenderung ekspansif. VOC terus berusaha memperluas daerah jajahannya dan VOC melakukan ekspansi tahun 1605 dan berhasil menguair portugis dari ambon dan berhasil merebut benteng portugis dan diberi nama bentemg Victoria.

Unknown

Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

0 komentar:

Posting Komentar